Begini Cara Sederhana Mencuci Sofa
JURAGAN LONDRY – Sofa merupakan perlenglapan rumah tangga yang
sehari-hari digunakan. Noda mudah sekali melakat baik dari debu atau
dari makanan. Jika terlalu lama noda melekat, cukup susah dihilangkan
sehingga memerlukan cara-cara khusus supaya sofa kesayangan anda kembali
seperti baru.
Nah berikut ini cara membersihkan sofa di rumah yang bisa anda lakukan sendiri sebelum dicucikan kepada jasa profesional. Caranya sangat mudah dengan perlengkapan serta detergent yang sudah ada di rumah.
Mencuci sofa yang saya maksudkan saat ini, sofa yang terbuat dari bahan imitasi kulit atau terbuat dari kulit. Lakukan cara dibawah ini.
Nah berikut ini cara membersihkan sofa di rumah yang bisa anda lakukan sendiri sebelum dicucikan kepada jasa profesional. Caranya sangat mudah dengan perlengkapan serta detergent yang sudah ada di rumah.
Mencuci sofa yang saya maksudkan saat ini, sofa yang terbuat dari bahan imitasi kulit atau terbuat dari kulit. Lakukan cara dibawah ini.

Cara mengerjakannya, hilangkan dulu noda yang agak tebal, kerik oleh benda keras seperti sendok. Hati-hati jangan sampai merusak kulit sofa itu sendiri.
Lalu bilas bagian-bagian kulit sofa yang kotor oleh spons yang sudah diberi pembersih noda tadi. Spons digosok-gosok hingga berbusa dan perlahan sofa yang dicuci akan bersih kembali.
Setelah itu, busa diserap oleh lap atau oleh kanebo hingga mengering. Jika belum bersih ulangi seperti cara semula. Sebaiknya mencuci di ruang terbuka atau di tempat yang agak tersorot sinar matahari supaya cepat kering.
Jika lapis sofa yang dibersihkan terbuat dari kulit dan menghindari mengeras saat kering, coba diolesi pelembab kulit. Seperi hand body atau obat khusus untuk pelembut kulit.
Nah itu tadi cara membersihkan sofa yang bisa anda lakukan di rumah sendiri. Semoga bermanfaat. (*)
Oke, thanks untuk tipsnya akan dicoba
BalasHapus